Breaking

Minggu, 07 Agustus 2022

MEMBUAT GAME EDUKASI DI WORDWALL

 MEMBUAT GAME EDUKASI DI WORDWALL


Banyak platform yang memnyediakan berbagai layanan menarik untuk membantu pembelajaran disekolah, seperti kahoot, quiziz,dll. Kahoot dan sebagsanya pasti sudah tidak asing lagi untuk guru atapun peserta didik, sudah bnayak tutorial yang membahas platform tersebut. Jadi kali ini saya ingin berbagi tentang platform lain yang cukup sederhana penggunaanya dan bisa dipakai saat pembelajaran berlangsung yaitu WORDWALL. 


Wordwall menggunakan fitur game sederhana untuk bisa merubah soal-soal menjadi lebih menyenangkan. Wordwall bisa digunakan untuk tugas harian, ataupun sekedar di tampilkan dilayar proyektor sambil peserta didik memilih jawaban secara langsung.  Penggunaan melalui website wordwall.net, memiliki banyak fitur game yang bisa dicobakan supaya lebih bervariasi.


Tampilan Awal Wordwall

Cara menggunakan wordwall
1. Sign in/Log in akun (bisa signin/login menggunakan gmail untuk lebih mudah)

2. Klik Create Activity setelah berhasi masuk


3. Pilih jenis game yang ingi digunakan


4. Isi dengan soal dan  jawaban



5. Lalu klik Done
6. Kamu bisa memainkannya langsung ataupun menjagikannya tugas



Contoh Kegiatan di Kelas dengan menggunakan Wordwall
Dokumentasi Pribadi


Dokumentasi Pribadi

Dokumentasi Pribadi




>>> Jangan lupa meninggalkan jejak baik untuk blog ini, boleh follow, comment,  and share postingan pada blog ini, selamat menebar manfaat. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar